Tebusan Tak Dibayar, ISIS Obral Sandera

Al-Qaidah disinyalir membuka peluang kerja sama dengan ISIS.

Jumat, 11 September 2015

KOPENHAGEN - Aksi penculikan untuk memperoleh uang tebusan kembali dilakukan kelompok militan Islamic State of Iraq and al-Sham (ISIS). Kelompok tersebut mengunggah sejumlah foto dua warga asing asal Norwegia dan Cina dengan tulisan "Dijual" di laman majalah milik ISIS, Dabiq, Rabu lalu.

Pria Norwegia tersebut disebutkan bernama Ole Johan Grimsgaard-Ofstad, 48 tahun, dari Oslo. Sedangkan pria Cina yang diculik bernama Fan Jinghui, 50 tahun, asal B

...

Berita Lainnya