Panas-Dingin Hubungan Lee dan Pemimpin Indonesia

JAKARTA - Karier Lee Kuan Yew sebagai perdana menteri berakhir pada 1990, tapi tidak dalam pengaruhnya terhadap pemerintah. Ia menjadi menteri senior saat Goh Cok Tong menjadi perdana menteri sampai 2004, dan menjadi menteri mentor sampai 2011 saat anaknya, Lee Hsien Loong, menggantikan Goh.

Selasa, 24 Maret 2015

JAKARTA - Karier Lee Kuan Yew sebagai perdana menteri berakhir pada 1990, tapi tidak dalam pengaruhnya terhadap pemerintah. Ia menjadi menteri senior saat Goh Cok Tong menjadi perdana menteri sampai 2004, dan menjadi menteri mentor sampai 2011 saat anaknya, Lee Hsien Loong, menggantikan Goh.

Sejak menjadi perdana menteri hingga menjelang akhir hayatnya, hubungannya dengan pemimpin Indonesia mengalami pasang-surut.

Salah satu ujian dalam hubung

...

Berita Lainnya