Korban Ebola di Afrika Barat Capai 603 Orang

DAKAR -- Wabah ebola di Afrika Barat terus meluas. Jumlah korbannya kini mencapai 603 orang sejak pertama ditemukan pada Februari lalu. Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) memperingatkan wabah kian cepat menular, dengan 68 kasus kematian di tiga negara di kawasan selama satu pekan terakhir.

Sabtu, 19 Juli 2014

DAKAR -- Wabah ebola di Afrika Barat terus meluas. Jumlah korbannya kini mencapai 603 orang sejak pertama ditemukan pada Februari lalu. Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) memperingatkan wabah kian cepat menular, dengan 68 kasus kematian di tiga negara di kawasan selama satu pekan terakhir.

Menurut WHO, ada 85 kasus baru pada 8-12 Juli lalu. Hal itu menunjukkan tingkat penularan yang sangat tinggi. Tapi, sayangnya, para medis lokal ataupun intern

...

Berita Lainnya