Beda Negara Lain Caranya

Uni Eropa memang bukan satu negara utuh. Tidak mengherankan, ratifikasi konstitusi pun berbeda-beda tiap negara.

Rabu, 23 Februari 2005

Uni Eropa memang bukan satu negara utuh. Tidak mengherankan, ratifikasi konstitusi pun berbeda-beda tiap negara. Spanyol menggunakan referendum. Begitu pula sembilan negara lain, termasuk Inggris, Prancis, atau Polandia. Sementara itu, 14 negara lain sudah memutuskan ratifikasi dengan keputusan parlemen saja, bukan referendum. Satu negara, Republik Ceko, masih belum memutuskan metode apa yang dipakai.Tidak semua negara langsung menerima. Latvia m...

Berita Lainnya