AS dan Eropa Perluas Sanksi untuk Rusia

Jepang juga memberlakukan larangan visa terhadap 23 pejabat Rusia.

Rabu, 30 April 2014

BRUSSEL - Pemerintah Amerika Serikat dan Uni Eropa memperluas sanksi bagi sejumlah pejabat Rusia terkait dengan krisis di Ukraina. Upaya tersebut diharapkan akan menghentikan provokasi Rusia dan kelompok separatis pro-Moskow yang terus berusaha menguasai kota-kota di wilayah timur Ukraina, seperti Slovyansk dan Donestk.

Kemarin, pejabat tinggi dari 28 negara anggota Uni Eropa menggelar konferensi darurat di Brussel untuk membahas sanksi baru unt

...

Berita Lainnya