Teror Nuklir Masih Mengancam Dunia

Jumlah pasokan plutonium, bahan baku bom atom Nagasaki, melonjak di seluruh dunia.

Selasa, 25 Maret 2014

DEN HAAG -- Meski pengamanan terhadap material nuklir di seluruh dunia semakin baik, ternyata ancaman penggunaan zat berbahaya secara ilegal masih ada. Menurut Badan Atom Internasional (IAEA), selama 2013 pihaknya menerima laporan 140 kasus kehilangan atau penggunaan material nuklir secara ilegal. Laporan ini menjadi peringatan bagi 53 kepala negara dari seluruh dunia dalam konferensi tingkat tinggi pengamanan nuklir di Den Haag, Belanda, yang di

...

Berita Lainnya