PBB: 40 Persen Warga Suriah Perlu Dibantu

Brahimi akan bertemu dengan diplomat AS dan Rusia untuk membahas Jenewa 2.

Rabu, 6 November 2013

NEW YORK - Perang sipil di Suriah, yang sudah memasuki tahun ketiga dan belum menunjukkan tanda-tanda segera berakhir, terus memakan korban. Selain menyebabkan lebih dari 100 ribu orang tewas, Perserikatan Bangsa-Bangsa melansir bahwa sekitar 9,3 juta orang di Suriah-sekitar 40 persen dari 23 juta total populasi-sekarang memerlukan bantuan dari luar.

Angka ini naik sebesar 2,5 juta dari total 6,8 juta dari data yang diberikan PBB pada September

...

Berita Lainnya