Personel Militer Suriah Mulai Dievakuasi

Rusia juga mengevakuasi warganya.

Jumat, 30 Agustus 2013

AMMAN - Suriah menolak tudingan penggunaan senjata kimia, yang dilancarkan negara-negara Barat, dan menyatakan akan membela diri jika diserang. Pada saat yang sama, pemerintah Suriah, Rabu lalu, dilaporkan mengevakuasi pasukannya dari markas dan barak militer yang berada di sekitar Damaskus.

Ancaman serangan itu tampak kian dekat setelah Amerika Serikat dan sekutunya menganggap pasukan Presiden Bashar al-Asad sebagai pihak yang bertanggung jawab

...

Berita Lainnya