Wikileaks Ikuti Pemilu Australia

CANBERRA - Organisasi pembocor rahasia, Wikileaks, akan turut berlaga sebagai partai politik dalam pemilihan umum senat di Australia pada tahun ini. Selasa lalu, Wikileaks resmi mendaftar ke Komisi Pemilihan Umum Australia dan mendapat persetujuan pada hari yang sama. Senat adalah majelis tinggi dalam parlemen Australia, yang beranggotakan 76 orang. WikiLeaks akan mengikuti pemilihan di tiga dari enam negara bagian Australia, yaitu di Australia Barat, Victoria, dan New South Wales.

Kamis, 4 Juli 2013

CANBERRA - Organisasi pembocor rahasia, Wikileaks, akan turut berlaga sebagai partai politik dalam pemilihan umum senat di Australia pada tahun ini. Selasa lalu, Wikileaks resmi mendaftar ke Komisi Pemilihan Umum Australia dan mendapat persetujuan pada hari yang sama. Senat adalah majelis tinggi dalam parlemen Australia, yang beranggotakan 76 orang. WikiLeaks akan mengikuti pemilihan di tiga dari enam negara bagian Australia, yaitu di Australia B

...

Berita Lainnya