Argentina Tak Akui Hasil Referendum Malvinas

Sebanyak 99,8 persen warga memilih tetap bersama Inggris.

Rabu, 13 Maret 2013

STANLEY -- Argentina menyatakan jajak pendapat penduduk Kepulauan Falkland, atau lebih dikenal dengan Malvinas, tidak sah. Hasil referendum selama dua hari, yakni pada Minggu dan Senin lalu, menunjukkan bahwa 99,8 persen penduduk memilih tetap menjadi warga British Overseas Territory dan hanya 3 persen yang menolak.

Senat Argentina mempersiapkan mosi menolak referendum dan menegaskan klaim atas kepulauan itu. "Kerajaan Inggris tidak punya hak sa

...

Berita Lainnya