Jepang Periksa Pemalsuan Dosis Radiasi

TOKYO -- Pemerintah Jepang kemarin menyatakan mulai memeriksa laporan yang menunjukkan bahwa para pekerja di reaktor pembangkit nuklir Daiichi Fukushima diperintahkan untuk memalsukan jumlah dosis radiasi yang memapar mereka.

Senin, 23 Juli 2012

TOKYO -- Pemerintah Jepang kemarin menyatakan mulai memeriksa laporan yang menunjukkan bahwa para pekerja di reaktor pembangkit nuklir Daiichi Fukushima diperintahkan untuk memalsukan jumlah dosis radiasi yang memapar mereka.

Build-Up, perusahaan subkontraktor yang bekerja untuk operator Tepco, akhir pekan lalu mengakui bahwa salah satu petingginya memerintahkan pekerja untuk menempelkan lempengan timah pada alat pembaca radiasi. Timah menghala

...

Berita Lainnya