Thaksin Tunggu Keputusan Komisi Kebenaran

Amnesti akan membuat pencapaian perdamaian politik menjadi buruk.

Kamis, 7 Juli 2011

BANGKOK - Calon Perdana Menteri Thailand, Yingluck Shinawatra, menegaskan, semua keputusan yang berkaitan dengan Thaksin Shinawatra, mantan perdana menteri yang terguling lewat kudeta pada 2006, akan diambil setelah Komisi Kebenaran dan Rekonsiliasi selesai bekerja. Yingluck menjamin Komisi bekerja secara independen.

"Membawanya pulang bukan poin utama. Kebijakan kami tidak dimaksudkan khusus untuk seseorang," kata Yingluck kepada wartawan kemarin

...

Berita Lainnya