Kilas
Hamas Dituntut Tanda-Tangani Dokumen Mesir

Senin, 18 Januari 2010

Ramallah -- Presiden Palestina Mahmud Abbas kemarin menegaskan tidak akan menemui pemimpin Hamas, Khaled Mashaal, kecuali jika gerakan Islam itu menandatangani proposal Mesir untuk rekonsiliasi Palestina.

Seperti dilaporkan kantor berita Palestina, Wafa, Abbas dan Mashaal akan bertemu untuk menyempurnakan rekonsiliasi yang berlangsung dalam 10 hari.

"Kami sekarang menunggu Hamas menandatangani dokumen Mesir," kata Abbas. Dia menambahkan, "Jika Hamas

...

Berita Lainnya