Duit Beraroma Bawang Putih

Di Cina, rempah itu dianggap berkhasiat menangkal virus flu babi.

Senin, 30 November 2009

Ada satu jalan untuk menjadi kaya mendadak di Cina: berdagang bawang putih. Tahun ini banyak pedagang bawang putih asal Provinsi Xinjiang, daerah penghasil bawang putih terbesar di Cina, dan daerah lain mengalaminya.

Dalam waktu kurang dari setahun ini, harga bawang putih di kota-kota besar Cina, seperti Beijing, meningkat dari 1,6 yuan (Rp 2.000) menjadi 6,15 yuan (Rp 8.000). Di sejumlah daerah lain, harganya bahkan meroket lebih tinggi.

Para jur

...

Berita Lainnya