Pyongyang Bebaskan Jurnalis Amerika

Kamis, 6 Agustus 2009

LOS ANGELES - Dua jurnalis Amerika Serikat yang ditahan militer Korea Utara kemarin dibebaskan. Keduanya, Eune Lee dan Laura Ling, kembali ke Amerika bersama pembebasnya, mantan Presiden Amerika Bill Clinton.

Lee, 36 tahun, dan Ling, 32 tahun, dibebaskan setelah pemimpin tertinggi Korea Utara, Kim Jong Il, mengabulkan permohonan maaf mereka. Negara komunis itu mengubah keputusannya untuk menahan mereka setelah Clinton menemui Kim Jong Il, Selasa

...

Berita Lainnya