Obama dan Merkel Sepakat Gandakan Upaya Perdamaian

Obama memuji Jerman sebagai mitra NATO yang kuat sekaligus meminta negara itu menghentikan tambahan pasukan di Afganistan.

Sabtu, 6 Juni 2009

DRESDEN - Presiden Amerika Serikat Barack Obama dan Kanselir Jerman Angela Merkel sepakat "menggandakan" upaya-upaya untuk mencapai perdamaian di Timur Tengah.

Kesepakatan itu terjadi kemarin, atau sehari setelah pidato bersejarah Obama di Universitas Kairo yang menyatakan bahwa pemerintahnya akan mencari titik temu perdamaian antara Israel dan Palestina.

"Sekaranglah saatnya bertindak dari kedua belah pihak untuk mengetahui kebenaran," ujar Obama. "L

...

Berita Lainnya