ASEAN Prihatin Atas Pengadilan Suu Kyi

Pemerintah Indonesia meminta Burma segera membebaskan Suu Kyi.

Rabu, 20 Mei 2009

Bangkok -- Perhimpunan negara-negara di Asia Tenggara (ASEAN), yang terdiri atas Indonesia, Malaysia, Singapura, Filipina, Thailand, Brunei Darussalam, Laos, Kamboja, dan Vietnam, menyatakan keprihatinan yang mendalam atas kasus yang menimpa aktivis demokrasi Burma, Aung San Suu Kyi. Pernyataan ini disampaikan kemarin oleh negara pemimpin ASEAN, Thailand.

"Sebagai anggota ASEAN yang bertanggung jawab, Burma harus melindungi dan membela hak asasi m

...

Berita Lainnya