Ekspor Rudal Korea Utara Meningkat

Krisis Timur Tengah jadi salah faktor pendukung.

Selasa, 13 Januari 2009

SEOUL -- Ekspor peluru kendali dan senjata lain dari Korea Utara mencapai sekitar US$ 100 juta atau Rp 1,1 triliun untuk tahun lalu. Angka penjualan senjata tertinggi negeri itu terutama karena krisis Timur Tengah.

Laporan ini dipublikasikan oleh surat kabar Korea Selatan, Donga Ilbo, kemarin. Tapi Kementerian Unifikasi--yang menangani hubungan kedua Korea--dan Kementerian Pertahanan Korea Selatan menyatakan tak dapat mengkonfirmasi laporan terseb

...

Berita Lainnya