Perundingan Nuklir Korea Macet

Jumat, 12 Desember 2008

BEIJING - Perundingan nuklir Korea Utara kembali mandek setelah negara itu menolak gagasan verifikasi yang diajukan Cina.

"Tentu saja kami ingin melihat kemajuan yang dibuat pada protokol verifikasi dan sejauh ini kami belum melihat itu," kata ketua juru runding Amerika Serikat, Christopher Hill. Perundingan yang melibatkan enam negara itu berlangsung di Ibu Kota Beijing, Cina.

Menteri Luar Negeri Cina Yang Jiechi, yang bertemu dengan utusan dari l

...

Berita Lainnya