Nobel Perdamaian Ada Kemungkinan ke Cina

Pemerintah Cina menolak penganugerahan kepada aktivis hak asasi.

Jumat, 10 Oktober 2008

OSLO -- Sejumlah pengamat memperkirakan Hadiah Nobel Perdamaian tahun ini akan jatuh ke tangan para pembangkang Cina atau Rusia sebagai upaya menyorot situasi hak-hak asasi manusia di negeri itu.

Panitia Nobel akan mengumumkan pemenangnya hari ini. Sejauh ini daftar 197 calon penerimanya masih dirahasiakan dan masyarakat hanya dapat berspekulasi tentang mereka.

Pemerintah Cina kemarin mengulang kembali keberatan mereka jika aktivis hak asasi manusi

...

Berita Lainnya