Kilas
Keluarga Bin Ladin Buat Jembatan

Selasa, 29 April 2008

DJIBOUT - Saudara tiri Usamah bin Ladin, Tarek bin Ladin, berencana membangun jembatan yang akan menghubungkan Yaman di Timur Tengah dan Djibouti di Afrika. Jembatan ini akan menghabiskan dana 14 miliar euro (sekitar Rp 200 triliun) dengan jarak 28,5 kilometer.

Jembatan ini akan memuat enam lajur kendaraan dan empat lajur rel kereta api. Tarek adalah salah satu konglomerat di bidang konstruksi dari Arab Saudi. Saudara tiri Usamah--pemimpin terori

...

Berita Lainnya