Banjir Senjata Ilegal ke Irak

Polisi antimafia Italia menggagalkan pengapalan 105 ribu pucuk senapan.

Selasa, 14 Agustus 2007

Amerika Serikat kembali lengah atas membanjirnya senjata ilegal ke Irak, setelah polisi antimafia Italia kemarin menyingkap kasus pengapalan 105 ribu senjata. Tim Italia itu, dalam sebuah penyelidikan bersandi Operasi Parabellum, menghentikan penjualan senjata senilai 20 juta pound sterling (Rp 375,78 miliar) dan telah menangkap empat orang.

Kiriman itu diduga dipesan oleh Menteri Dalam Negeri Irak. Tapi komandan tinggi Amerika di Bagdad mengakui

...

Berita Lainnya