Silang Sengketa Kematian Walid

Suriah memilih bungkam.

Jumat, 15 Juni 2007

BEIRUT -- Isak tangis dan sumpah-serapah kemarin mewarnai upacara pemakaman Walid Eido dan Khaled Eido di sebelah tenggara Beirut. "Kami membalaskan kematian ini, Assad (Presiden Suriah Bashar Assad)," pekik sekitar seribuan pelayat di sana.

Maklum, Walid adalah anggota parlemen dan tokoh Sunni karismatis yang dikenal anti-Suriah. Rabu lalu sebuah bom meledakkan mobil yang ditumpangi Walid dan putra sulungnya, Khaled di Manara, sebuah distrik yang

...

Berita Lainnya