Ular Pendeteksi Gempa

Rabu, 3 Januari 2007

NANNING -- Cina mengembangkan sistem peringatan dini gempa baru yang memakai ular sebagai detektor. Binatang melata ini menunjukkan perubahan pola perilaku ular beberapa hari sebelum gempa besar terjadi.

Ilmuwan Cina mengatakan ular-ular menghantamkan kepala ke dinding dalam upaya melarikan diri. Seorang peneliti di biro gempa di Nanning, sebelah selatan Provinsi Guangxi, bertugas memantau peternakan ular setempat dengan menggunakan jaringan Inte

...

Berita Lainnya