Dari Biji Jadi Tanaman

Selasa, 26 September 2006

Berbeda dengan manusia dan hewan, tumbuhan sangat terbatas pergerakannya untuk bisa mencari tempat yang enak untuk tumbuh. Munculnya tumbuhan berbiji 385 juta tahun lalu--jauh sebelum masa dinosaurus--jelas sebuah terobosan revolusioner buat dunia tumbuhan. Karena biji, tumbuhan jadi memiliki kemampuan untuk menguasai tanah-tanah di bumi (kolonisasi).

Benih mempunyai dua fungsi: menjaga embrio yang sedang berkembang agar tidak cepat dehidrasi dan

...

Berita Lainnya