Zaman Wayang Digital

Pembuatan film animasi bisa lebih cepat dan tampak lebih alamiah dengan teknik wayang digital.

Kamis, 31 Agustus 2006

Masih ingat Tuan Kermit dan Miss Piggy, tokoh-tokoh dalam serial televisi The Muppet Show? Mereka diciptakan oleh Jim Henson, dalang dari Amerika. Tapi kini pertunjukan wayang atau boneka tidak lagi memakai tangan manusia untuk menggerakkan anggota badan atau ekspresi wajah, tapi memakai komputer.

Teknik wayang digital (digital puppetry) namanya. Berbeda dengan film animasi grafis komputer yang butuh proses lama untuk menyatukan gambar frame per f

...

Berita Lainnya