Gempa Susutkan Air Danau Toba

Sejumlah gempa membuat patahan lempeng bumi di bawah Toba bergerak sehingga air merembes.

Minggu, 27 Agustus 2006

MEDAN--Air danau Toba menyusut, bukan hanya karena pemanfaatan air secara besar-besaran, tapi juga karena pergeseran patahan Renun yang berada di bawahnya. Penyusutan ini membuat warga kesulitan memperoleh air untuk mengairi ladang.Wilayah sekitar danau Toba yang menjadi lahan pertanian, kini banyak ditanami sawit. Akibatnya, menurut Jonatan Tarigan, koordinator Dewan Pakar Ikatan Ahli Geologi Indonesia Sumatera Utara, "Tanaman sawit banyak menyed...

Berita Lainnya