Debu Keramat

Wahana Stardust melontarkan kapsul berisi debu komet. Rahasia pembentukan sistem tata surya bakal terungkap.

Selasa, 17 Januari 2006

WASHINGTON -- Perjalanan panjang wahana antariksa Amerika Stardust akhirnya berakhir. Tujuh tahun Stardust mengembara mencari debu antarbintang, partikel yang diharapkan bakal mengungkap bagaimana sebenarnya sistem tata surya kita terbentuk. Debu antarbintang ini diyakini para ilmuwan merupakan partikel yang tersisa ketika tata surya terbentuk. Wahana milik Badan Antariksa Amerika NASA mengirimkan paket debu itu lewat kapsul seberat 45,36 kilogra...

Berita Lainnya