Menantang H5N1 Hidup-hidup

Secara teori, vaksin dari virus hidup akan bekerja lebih baik. Hanya, belum berani dicoba.

Selasa, 20 Desember 2005

BALTIMORE -- Spesialis penyakit dalam yang juga Kepala Unit Hepatitis di Lembaga Eijkman, David Mulyono, pernah mengungkapkan keraguannya dapat menguji virus flu burung langsung pada manusia. Di satu sisi ada problem etika. Di sisi yang lain, menurut dia, ada kesulitan untuk mendapati pasien yang bersedia menjadi kelinci percobaan. "Sebab, kalaupun ditemukan kasus positif flu burung, biasanya sudah telanjur fatal sehingga tidak berani dicoba-coba ...

Berita Lainnya