Fluiditas Seorang Osheroff

"Profil peraih Nobel yang dicintai mahasiswanya"

Jumat, 18 November 2005

JAKARTA -- Ingat sekuel film Terminator ketika Arnold Schwarzenegger harus menghadapi makhluk likuid? Musuhnya itu likuid tapi mampu bergerak merayap, melayang, dan menanjak. Pokoknya ke mana-mana dengan bebas.Film itu ternyata tidak sepenuhnya fiksi karena ada fenomena likuid seperti itu, disebut superlikuiditas atau supercair. Sebuah fenomena termodinamika kuantum yang tidak dapat diterangkan dengan teori-teori fisika klasik.Bayangkan suatu cai...

Berita Lainnya