Cincin Api Menyilaukan Mata

Semenanjung Iberia yang terletak di barat daya Eropa terakhir kali menyaksikan gerhana matahari cincin pada 1912.

Selasa, 4 Oktober 2005

Lisabon - Bayangan gelap menyuramkan langit di barat daya Eropa dan delapan negara Afrika mulai Senin pagi waktu setempat atau menjelang sore waktu Indonesia kemarin. Peristiwa itu terjadi karena bulan, yang tengah mengorbit pada sisi terjauh dari bumi, menutupi matahari seperti sebuah pelat hitam.

Alhasil, sinar matahari--bagi penduduk di barat daya Eropa dan delapan negara Afrika itu--hanya menyisakan cahaya api menakjubkan yang melingkar ibara

...

Berita Lainnya