Berawal dari Kaki Gunung Andes

Cokelat dibuat dari biji yang berasal dari pohon Theobroma cacao.

Sabtu, 27 Agustus 2005

Cokelat dibuat dari biji yang berasal dari pohon Theobroma cacao. Tanaman ini awalnya tumbuh di kaki Gunung Andes di Amazon dan lembah Orinoco di Amerika Selatan. Lewat penemuan sisa cokelat pada sebuah teko milik suku Maya, diperkirakan suku kuno tersebut sudah meminum cokelat sejak 26 ribu tahun lalu. Hal itu membuat suku Maya tercatat menjadi suku tertua yang mengkonsumsi cokelat. Dalam perkembangannya, pohon cokelat itu akhirnya diperkenalkan...

Berita Lainnya