Lisensi Musik Internet

Komisi Eropa sepakat memangkas prosedur lisensi dan hak cipta untuk sistem penjualan musik lewat Internet di negara-negara anggotanya.

Sabtu, 20 Agustus 2005

AMSTERDAM - Komisi Eropa sepakat memangkas prosedur lisensi dan hak cipta untuk sistem penjualan musik lewat Internet di negara-negara anggotanya. Kebijakan ini dimaksudkan untuk mendorong industri musik online agar dapat bersaing dengan Amerika Serikat.Selama ini setiap perusahaan yang ingin menawarkan jasa penjualan musik online harus berurusan dengan 25 lembaga lisensi yang berbeda di 25 negara Uni Eropa. Akibatnya, angka penjualan musik onlin...

Berita Lainnya