Virus Pencuri Data Inang

Dengan mencuri sinyal genetik inangnya, virus dapat menghasilkan banyak protein.

Tempo

Senin, 29 Juni 2020

Seperti cerita dalam Invasion of the Body Snatchers--film horor fiksi ilmiah Amerika pada 1956 virus dikisahkan bisa menginfeksi inangnya. Setelah itu, mengubahnya menjadi pabrik untuk membuat lebih banyak salinan dirinya.

Sekarang, para peneliti menemukan bahwa sekelompok besar virus, termasuk virus influenza dan patogen lainnya, memiliki kemampuan mencuri sinyal genetik dari inang mereka. Tujuannya untuk memperluas genom mereka sendiri.

Temu...

Berita Lainnya