Cara Anjing Mengerti Perintah Tuannya

Aktivasi saraf anjing lebih tinggi saat mendengar kata-kata baru.

Tempo

Selasa, 23 Oktober 2018

Frontiers in Neuroscience menerbitkan studi dengan menggunakan pencitraan otak untuk meneliti bagaimana anjing merespons kata-kata yang diajarkan tuannya untuk menghubungkan dengan satu benda. Penelitian ini dilakukan oleh para ilmuwan di Emory University, Amerika Serikat.

Hasilnya menunjukkan anjing memiliki saraf dasar yang mampu mencerna kata yang telah diajarkan. Hewan ini mampu membedakan kata-kata yang pernah mereka dengar sebelumnya denga

...

Berita Lainnya