Cara Otak Melupakan Masa Lalu

Korteks prefrontal dan hippocampus berperan penting dalam melupakan sesuatu.

Tempo

Jumat, 14 September 2018

Para peneliti dari Ruhr-Universitat Bochum dan Rumah Sakit Universitas Gieben dan Marburg, Jerman, bersama peneliti dari Belanda dan Inggris, menganalisis apa yang terjadi di otak ketika seseorang ingin melupakan sesuatu.

Mereka mengidentifikasi dua area otak, yakni korteks prefrontal dan hippocampus. Keduanya memiliki karakter serupa dalam proses melupakan. Para peneliti mengukur aktivitas otak pada pasien epilepsi dengan cara menanamkan elektr

...

Berita Lainnya