Mesin Kompos Bertenaga Surya

Alat ini mengolah sampah organik menjadi kompos menggunakan tenaga surya dengan sistem elektrik yang bekerja semi-otomatis.

Senin, 13 Juni 2016

Dua dosen peneliti dari Universitas Katolik Widya Mandala, Surabaya, tergerak membuat alat untuk mengurangi sampah organik. Ide itu tercetus setelah mendengar keluhan petugas kebersihan di tempat pembuangan sementara dekat kampus.

Lanny Agustine dan Andrew Joewono, dosen jurusan teknik elektro fakultas teknik di universitas itu, dibantu dua mahasiswanya. "Alat ini mengolah sampah organik menjadi kompos menggunakan tenaga surya dengan sistem elekt

...

Berita Lainnya