Pencuri Telur

Oviraptor philoceratop merupakan suborde dari therapoda.

Rabu, 20 April 2005

Oviraptor philoceratop merupakan suborde dari therapoda. Predator yang hidup di era Cretaceous (146-65,5 juta tahun lalu) ini diduga moyang dari burung masa kini. Adapun penamaan oviraptor diberi oleh H.F. Osborn pada 1924.Ciri hewan dua kaki ini adalah paruh yang kuat dengan rahang yang tebal serta melengkung. Tak pelak, bahan sangat keras pun mampu dipatahkannya. Sebab, paruh yang bergigi ompong itu dibalut lapisan keras, seperti kebanyakan par...

Berita Lainnya