Gunung Sewu Gagal Masuk Geopark UNESCO

YOGYAKARTA - Badan PBB untuk keilmuan, pendidikan, dan kebudayaan, UNESCO, menolak usul wilayah Gunung Sewu sebagai salah satu daftar kawasan geopark dunia. "Karena belum terpenuhinya faktor edukasi masyarakat setempat," kata Asisten II Bidang Perekonomian dan Pembangunan Sekretaris Daerah Gunungkidul, Supriyadi.

Selasa, 14 Oktober 2014

YOGYAKARTA - Badan PBB untuk keilmuan, pendidikan, dan kebudayaan, UNESCO, menolak usul wilayah Gunung Sewu sebagai salah satu daftar kawasan geopark dunia. "Karena belum terpenuhinya faktor edukasi masyarakat setempat," kata Asisten II Bidang Perekonomian dan Pembangunan Sekretaris Daerah Gunungkidul, Supriyadi.

Sejak akhir 2013 hingga pertengahan 2014, tim penilai UNESCO beberapa kali menyambangi sejumlah geosite penyangga Gunung Sewu. Mereka me

...

Berita Lainnya