Peneliti Italia Ciptakan Robot Tanaman

LONDON -- Robot tak hanya diciptakan meniru bentuk dan perilaku manusia atau hewan, tapi juga tanaman. Para peneliti asal Italia membuat robot tanaman melalui pengembangan sebuah sistem yang meniru perilaku akar tanaman. Dalam proyek Plantoid ini, robot memiliki "akar" yang bisa terus tumbuh layaknya tanaman hidup.

Kamis, 15 Agustus 2013

LONDON -- Robot tak hanya diciptakan meniru bentuk dan perilaku manusia atau hewan, tapi juga tanaman. Para peneliti asal Italia membuat robot tanaman melalui pengembangan sebuah sistem yang meniru perilaku akar tanaman. Dalam proyek Plantoid ini, robot memiliki "akar" yang bisa terus tumbuh layaknya tanaman hidup.

Tim peneliti yang dipimpin Barbara Mazzolai dari Italian Institute of Technology di Genoa, Italia, berencana menggunakan sensor lunak

...

Berita Lainnya