PBB: Makan Serangga Dapat Atasi Kelaparan

NEW YORK - Untuk mengatasi masalah bagaimana memberi makan populasi penghuni bumi yang terus meningkat, Perserikatan Bangsa-Bangsa punya solusi yang sedikit aneh, paling tidak bagi warga Barat, yaitu memakan serangga.

Badan Pangan Dunia (FAO), organisasi yang berada di bawah PBB, mempertimbangkan entomophagy, yaitu praktek memakan serangga, sebagai cara untuk mengatasi kelaparan. Dalam laporan setebal lebih dari 200 halaman yang dirilis pada Mei lalu, FAO memberi penaksiran komprehensif tentang serangga dan potensinya sebagai sumber pangan bagi manusia dan ternak.

Senin, 15 Juli 2013

NEW YORK - Untuk mengatasi masalah bagaimana memberi makan populasi penghuni bumi yang terus meningkat, Perserikatan Bangsa-Bangsa punya solusi yang sedikit aneh, paling tidak bagi warga Barat, yaitu memakan serangga.

Badan Pangan Dunia (FAO), organisasi yang berada di bawah PBB, mempertimbangkan entomophagy, yaitu praktek memakan serangga, sebagai cara untuk mengatasi kelaparan. Dalam laporan setebal lebih dari 200 halaman yang dirilis pada Me

...

Berita Lainnya