Zoom Out
Mengapa Pembatas Pasifik Sulit Ditembus?

Spesies karang yang dapat tumbuh hingga seukuran rumah kecil semestinya sangat kuat. Namun sekuat apa pun larva koral itu, ternyata, tak cukup tangguh untuk menyeberangi sabuk perairan dalam yang membelah Samudra Pasifik.

Senin, 10 September 2012

Spesies karang yang dapat tumbuh hingga seukuran rumah kecil semestinya sangat kuat. Namun sekuat apa pun larva koral itu, ternyata, tak cukup tangguh untuk menyeberangi sabuk perairan dalam yang membelah Samudra Pasifik.

Temuan bahwa koral Porites lobata tak pernah melintasi Eastern Pacific Barrier menambah panjang daftar bukti bahwa kawasan perairan dalam yang terbentang 5.390 kilometer itu berfungsi sebagai semacam "pagar" biologis. Perairan d

...

Berita Lainnya