Mencari Lubang Hitam

Teleskop NuSTAR akan mencari dan memetakan distribusi lubang hitam di alam semesta.

Selasa, 6 Maret 2012

PASADENA -- Benda langit ini punya reputasi “buruk” bak monster rakus yang melahap segala sesuatu di sekitarnya, bahkan cahaya tak dapat lolos dari tarikan gravitasinya yang luar biasa besar. Benda yang diberi nama lubang hitam ini adalah sebuah misteri besar bagi para astronom dan fisikawan.

Untuk mengungkap misteri ini, sejumlah ilmuwan Amerika Serikat membentuk konsorsium dengan ilmuwan dari Denmark dan Italia dan menciptakan teleskop

...

Berita Lainnya