Ciri Hiperandrogenisme

Kamis, 5 Mei 2011

Hiperandrogenisme ditandai oleh produksi androgen yang berlebihan pada ovarium dan kelenjar adrenal.

Tanda hiperandrogenisme yang paling umum ditemukan pada perempuan adalah hirsutisme, pertumbuhan rambut yang berlebihan di beberapa bagian tubuh yang dipengaruhi androgen, seperti kumis dan jenggot.

Sejumlah tanda lain adalah jerawat, kenaikan berat badan, menstruasi tidak teratur, serta syndrome polycystic ovary (PCOS) dan acanthosis nigricans

...

Berita Lainnya