Lemur Ekor Cincin

Sabtu, 23 Oktober 2010

Primata ini adalah satwa nasional Madagaskar. Satwa yang diklasifikasikan sebagai binatang rentan kepunahan dalam Daftar Merah IUCN ini dapat dikenali dari karakteristik khasnya, yaitu ekor panjang berambut lebat berwarna hitam-putih, seolah-olah menggunakan tumpukan cincin yang menjadi asal-usul penamaan satwa itu.

Binatang bermata bulat besar ini memiliki kelenjar di pergelangan tangannya, yang mengeluarkan bau tajam. Lemur jantan dewasa kerap m

...

Berita Lainnya