Zoom In
Cacing dan Bom Hijau di Kedalaman Pasifik

Selasa, 25 Agustus 2009

WASHINGTON - Mirip apa yang bisa dilakukan cecak dengan ekornya, atau mungkin lebih tepat jet-jet tempur dengan bom panasnya yang bisa mengelabui peluru kendali yang mengincarnya, ribuan meter di bawah muka laut Pasifik, hidup bangsa cacing yang bisa melepas anggota tubuhnya yang berkilau hijau. "Bom Hijau", begitu para peneliti menamakan mekanisme yang diduga teknik defensif terbaru untuk membingungkan pemangsa di laut dalam.

Tujuh spesies cacing

...

Berita Lainnya