Kembali ke Jupiter

Kolaborasi NASA dan ESA untuk menyelidiki empat bulan Jupiter.

Selasa, 24 Maret 2009

WASHINGTON -- Kondisi planet gas Jupiter mungkin tak mendukung adanya kehidupan, tapi lain halnya Europa. Salah satu bulan Jupiter itu diyakini memiliki lapisan es, bahkan samudra air likuid di bawah permukaannya. Itu berarti Europa berpotensi sebagai tempat ideal bagi makhluk hidup.

Potensi Europa yang amat menjanjikan itulah yang membuat Badan Antariksa Amerika Serikat (NASA) dan Badan Antariksa Eropa (ESA) bekerja sama untuk mengirimkan misi g

...

Berita Lainnya