Rabies: dari Liur Anjing ke Otak Manusia

Selasa, 10 Februari 2009

Rabies mengguncang Bali, dan sudah dua orang yang menjadi korban. Vaksinasi massal dipandang masih akan sulit dicapai.

Virus penyerang sistem saraf itu bisa menyerang manusia di Pulau Bali lewat populasi anjing--satu di antara hewan pembawa virus rabies--yang jumlahnya memang melimpah di sana. Virus rabies, untuk diketahui, bisa mematikan ketika gejala serangannya terbangun pada tubuh korban.

Pada kasus gigitan anjing yang berisiko menciptakan lu

...

Berita Lainnya