Zoom Out
Sarang Laba-laba Tertua

Rabu, 17 Desember 2008

LONDON - Benang ruwet tipis yang ditemukan dalam sepotong amber prasejarah dipastikan sebagai sarang laba-laba tertua. Martin Brasier, pakar paleobiologi dari Oxford University, Inggris, menyatakan benang sarang berumur 140 juta tahun itu membuktikan bahwa serangga arachnid telah menjerat mangsa mereka dalam jala sutera sejak masa dinosaurus.

Benang-benang itu saling terkait satu sama lain dalam pola melingkar seperti yang biasa ditemui di sudut-

...

Berita Lainnya