Fogging Salah, Abate Tak Mempan

Senin, 24 Maret 2008

Salah kaprah apabila ada warga yang merasa "menang" atas nyamuk setelah pengasapan atau fogging. Upik menyatakan efektivitas pengasapan paling lama bertahan tiga hari. "Itu pun kalau tidak ada angin yang bisa membawa asap pergi," katanya.Pengasapan, kata dia lagi, juga perlu dimengerti dilakukan hanya untuk memburu nyamuk dewasa pembawa virus. Biasanya kalau sudah ada kasus demam berdarah dengue pada manusia. Ada beragam teknik lainnya untuk memerang...

Berita Lainnya